HUBUNGAN USIA DAN PARITAS DENGAN KEJADIAN HIPERTENSI DALAM KEHAMILAN DI RS PMI KOTA BOGOR TAHUN 2024

Authors

  • Ayu Rimanda STIKes Bhakti Pertiwi Indonesia
  • Mas Ema BR Pandia STIKes Bhakti Pertiwi Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.58813/stikesbpi.v9i1.233

Keywords:

Hipertensi Dalam Kehamilan (HDK);, Ibu hamil, kehamilan

Abstract

Latar Belakang: Hipertensi Dalam Kehamilan (HDK) menjadi komplikasi umum kehamilan dan penyebab utama morbiditas dan mortalitas ibu dan perinatal di seluruh dunia. WHO memperkirakan 800 perempuan meninggal setiap harinya akibat komplikasi kehamilan dan proses kelahiran. Sekitar 99% dari seluruh kematian ibu terjadi di negara berkembang. Salah satu faktor yang dapat mempengerauhi hipertensi dalam kehamilan adalah usia dan paritas.Tujuan : Untuk mengetahui hubungan usia dan paritas dengan kejadian hipertensi dalam kehamilan di Rumah Sakit PMI Kota Bogor Tahun 2024. Penelitian ini menggunakan rancangan deskriptif analitik dengan metode pendekatan cross sectional study.Metode: Jenis penelitian ini adalah penelitian bersifat analitik dengan desain cross-sectional, dengan menggunakan uji Chi-square. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 50 ibu hamil. Hasil pengukuran dianalisis menggunakan uji chi-square.Hasil : Ada hubungan usia dengan kejadian hipertensi dalam kehamilan dengan p-value > 0,029 dan nilai OR :0,067. Ada hubungan paritas dengan kejadian hipertensi dalam kehamilan dengan p-value > 0,000 dan nilai OR :0,063.Kesimpulan : Ada hubungan usia dan paritas dengan kejadian hipertensi dalam kehamilan di Rumah Sakit PMI tahun 2024. Diharapkan ibu hamil bisa mengetahui faktor- faktor (usia dan paritas) yang mempengaruhi kejadian hipertensi dalam kehamilan.

 

Author Biographies

Ayu Rimanda, STIKes Bhakti Pertiwi Indonesia

Program Studi Sarjana Kebidanan STIKes Bhakti Pertiwi Indonesia

Mas Ema BR Pandia, STIKes Bhakti Pertiwi Indonesia

Program Studi Sarjana Kebidanan STIKes Bhakti Pertiwi Indonesia

References

Andira, & Rahayu, Sr. (2023). Faktor – Faktor Yang Berhubungan Dengan Preeklampsia Pada Ibu Hamil Trimester III Di Ruang Dahlia RSUD. Jurnal Sains Dan Kesehatan, 2(1), 9–25.

Annisa, N., Azizah Nurdi, Andi Tihardimanto, Ulfah Rimayanti, & Arifuddin Ahmad. (2024). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Terjadinya Hipertensi pada Ibu Hamil. Media Publikasi Promosi Kesehatan Indonesia (MPPKI), 7(4), 1001–1011. https://doi.org/10.56338/mppki.v7i4.4937

Ary, M., Baharuddin, A., & Idrus, H. (2022). Determinan Epidemiologi Kejadian Hipertensi Kehamilan. Window of Health : Jurnal Kesehatan, 5(2), 592–601. https://doi.org/10.33096/woh.v5i02.47

Ayodeji A. Sanusi, R. G. S. D. (2023). De Novo Postpartum Hypertension: Is Pregnancy a Stress Test or Risk Factor? New England Journal of Medicine, 373(22), 2103–2116. https://doi.org/10.1056/nejmoa1511939

Carolin, B. T., Safitri, L., Rukmaini, & Novelia, H. (2024). FAKTOR–FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TERJADINYA HIPERTENSI PADA IBU HAMIL. Jurnal Menara Medika, 6(2), 196–206.

Dayani, T. R., & Widyantari, K. Y. (2023). FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEJADIAN HIPERTENSI PADA IBU HAMIL. Journal of Language and Health, 4(1), 1–10.

Dinkes Jawa Barat. (2021). Profil Kesehatan Jawa Barat Tahun 2021. Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat, 5(3), 248–253.

Ford, N. D., Cox, S., Ko, J. Y., Ouyang, L., Romero, L., Colarusso, T., Ferre, C. D., Kroelinger, C. D., Hayes, D. K., & Barfield, W. D. (2022). Hypertensive Disorders in Pregnancy and Mortality at Delivery Hospitalization — United States, 2017–2019. MMWR. Morbidity and Mortality Weekly Report, 71(17), 585–591. https://doi.org/10.15585/mmwr.mm7117a1

Handayani, E. D. (2022). Umur Dan Paritas Terhadap Kejadian Preeklamsi Berat Pada Ibu Hamil Di UGD Kebidanan. Jurnal Abdi Kesehatan Dan Kedokteran, 1(1 SEArticles), 6–11. https://jakk.candle.or.id/index.php/jakk/articl e/view/2

Ika Sutra Perwirahayu Aji Saputri, & Susilowati. (2023). Analisis Biaya Penggunaan Nifedipin Dan Metildopa Pada Pasien Preeklampsia. Jurnal Riset Kefarmasian Indonesia, 1(2), 52–62.

Jannah, R. N., Lestari, R. H., & Kholifah. (2024). Faktor- Faktor Resiko Kejadian Hipertensi Dalam Kehamilan Di Rumah Sakit Ibu Dan Anak Muslimat Jombang. Jurnal Ilmiah Kebidanan, 1(1), 38–47.

Kemenkes RI. (2023). Profil Kesehatan Indonesia. In Pusdatin.Kemenkes.Go.Id. https://www.kemkes.go.id/downloads/resour ces/download/pusdatin/profil-kesehatanindonesia/Profil-Kesehatan-2021.pdf

Laksono, S., & Masrie, M. S. (2022). Hipertensi Dalam Kehamilan: Tinjauan Narasi. HerbMedicine Journal, 5(2), 27. https://doi.org/10.30595/hmj.v5i2.13043 Li,

Z., Ye, R., Zhang, L., Li, H., Liu, J., & Ren, A. (2013). Folic acid supplementation during early pregnancy and the risk of gestational hypertension and preeclampsia. 11 Hypertension, 61(4), 873–879. https://doi.org/10.1161/HYPERTENSIONA HA.111.00230

Marlina, Y., Santoso, H., & Sirait, A. (2021). Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Hipertensi pada Ibu Hamil di Wilayah Kerja Puskesmas Padang Panyang Kecamatan Kuala Pesisir Kabupaten Nagan Raya. Journal of Healthcare Technology and Medicine, 6(1), 383–392.

Matheos, B., & Rottie, J. (2018). Jurnal Keperawatan Keluarga. 6, 31–39.

Nurmayani, W., Wasliah, I., & Rispawati, B. H. (2024). EDUKASI HIPERTENSI KEHAMILAN FAKTOR PREDISPOSISI KEJADIAN STUNTING. Lentera Jurnal, 4(1), 92–103.

Primansyah, E., & Berawi, K. N. (2023). FaktorFaktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Preeklampsia Pada Ibu Hamil. Jurnal ’Aisyiyah Medika, 13(24), 246–258.

Rahmawati, D., Suprida, S., & Turiyani, T. (2022). Analisis Faktor Resiko Kejadian Hipertensi dalam Kehamilan Pada Ibu Hamil Trimester III di Puskesmas Cempaka Kabupaten Oku Timur Tahun 2020. Jurnal Ilmiah Universitas Batanghari Jambi, 22(3), 1473. https://doi.org/10.33087/jiubj.v22i3.2299

Sarwono. (2014). Ilmu Kandungan Edisi Ketiga (M. Anwar (ed.); 3rd ed.). PT Bina Pustaka

Sarwono Prawirohardjo. Suciati, R., & Wiyoko, P. F. (2022). Hubungan Paritas dengan kejadian Hipertensi pada Kehamilan. Borneo Student Research, 4(1), 9–15.

Sulistiyowati, E. (2024). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Hipertensi Pada Ibu Hamil Di Rumah Sakit Permata Medika. DIAGNOSA: Jurnal Ilmu Kesehatan Dan Keperawatan, 2(1), 46–53. https://doi.org/10.59581/diagnosaidyakarya.v2i1.2557

Suparji. (2022). Determinan Kejadian Hipertensi dalam Kehamilan. Jurnal Penelitian Kesehatan Suara Forikes, 13(2), 2016–2019.

Vivi Syofia Sapardi, & Hamdayani, D. (2023). Hubungan Pengetahuandan Sikap Dengan Kejadian hipertensi Pada Ibu Hamil Di Puskesmas Air Dingin Padang. Jurnal Kesehatan Pijar, 2(1), 1–8. World Health Organization. (2020).

WHO recommendations on drug treatment for nonsevere hypertension in pregnancy. In World Health Organization 2020. https://www.who.int/publications/i/item/978 9240008793

Downloads

Published

2025-02-18

How to Cite

Rimanda, A., & BR Pandia, M. E. (2025). HUBUNGAN USIA DAN PARITAS DENGAN KEJADIAN HIPERTENSI DALAM KEHAMILAN DI RS PMI KOTA BOGOR TAHUN 2024. Jurnal Ilmiah Kesehatan BPI, 9(1), 49–60. https://doi.org/10.58813/stikesbpi.v9i1.233